Perkembangan Awal Psikologi Modern
Nama : Multi Lativa Putri NIM : 2210321012 Hari/tanggal : Senin/24 Oktober 2022 Dosen Pengampu : • Mafaza , Msc • Amatul Firdausa Nasa, M.Psi ., Psikolog • Diny Amenike , M.Psi ., Psikologi 1. Sejarah Perkembangan Awal Dalam sejarah perkembangannya, psikologi diartikan sebagai ilmu yang mempelajari tingkah laku manusia. Ilmu dalam dunia psikologi bermula dari filsafat pada masa Yunani, yaitu masa transasi dari pola pikir animism ke natural science yang berarti pengetahuan bersumber dari alam. Munculnya psikologi dari korteks sosial Jerman yang memiliki misi untuk membentuk manusia yang berkualitas dan penyedia tenaga kerja yang profesional. 2. Tokoh Psikologi Modern Wilhelm Maximilian Wundt (1832-1920) - Aliran voluntarisme yang memiliki will, choice, purpose. Saat ini voluntarisme tidak menjadi teori utama, karena hanya digunakan untuk hal - hal yang sederhana, dan sulit jika digunakan sa